Kami segenap civitas akademika ITL Trisakti dengan bangga mengucapkan selamat kepada Dr. Yuliantini, AMTrU, MM atas pelantikan sebagai Rektor ITL Trisakti periode 2023-2028. Bersama-sama, mari kita mulai babak baru dalam memajukan pendidikan transportasi dan logistik di Indonesia dengan dedikasi dan komitmen yang tinggi, untuk membawa ITL Trisakti menuju puncak prestasi yang lebih tinggi.

Terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Dr. Ir. Tjuk Sukardiman, MSi atas dedikasinya selama masa jabatan sebagai Rektor ITL Trisakti periode 2018-2023.

Semangat baru, visi baru, prestasi baru! 🎓

#ITLTrisakti #TransLog #MajuBersamaITLTrisakti

0